Selasa, 03 Mei 2011

APA AJARAN AL-QURAN YANG SEBENARNYA ?...

Al-Qur'an adalah sebuah kitab suci umat Islam yang menjadi petunjuk,pedoman,pembeda bagi manusia.
Jika kita mengatakan Umat islam pastinya penganut agama yang terbesar, tetapi apakah kita sudah termasuk didalamnya?...jawabanya hanya diri kita sendiri yang tahu...betul?...
Yang kita tahu tentang keistimewaan Al-Qur'an adalah:
1. Kata-katanya yang puitis. kenapa demikian? karena Al-Qur'an diturunkan pada saat itu memang lagi populer penyair-penyair di Negeri Arab sehingga Al-Qur'an diturunkan dengan mengikutinya tetapi banyak hal lain yang bermanfaat dari semua itu yaitu syair lebih mudah dihafal jadi ketika itu Ayat Al-Qur'an pada saat diwahyukan Kepada Muhammad SAW dan disampaikan kepada para Sahabat lang sung banyak yang menghafalnya diluar kepala, lebih mudah disampaikan dan mudah dimengerti.
2. Terjaga keasliannya sampai akhir zaman.Terbukti sampai sekarang Al-Qur'an masih terjaga keasliannya, tdak ada yang dapat merubah dengan mengurangi atau menambah walau hanya dengan satu titik saja. Hal ini akan selalu terjadi sampai terbukti kebenaran dari Al-Qur'an. kalau kita sering mengikuti perkembangan Al-Qur'an terutama yang baru-baru ini hangat di internet yaitu terbukti dan terungkapnya sejarah Al-Qur'an yaitu kisah Nabi Sulaiman dengan keberadaannya.
3. Ayat Al-Qur'an turun secara bertahap. karena Al-Qur'an diturunkan untuk menjawab keadaan zaman sampai diikrarkan oleh Nabi Muhammad SAW bahwa Islam menjadi Agama yang sempurna.
Itulah sebagian dari keistimewaan Al-Qur'an. pertanyaannya...apakah hanya itu?...tentu tidak. berarti masih banyak yang belum kita ketahui tentang Al-Qur'an.
Coba kita pikirkan apa yang sebenarnya diajarkan Al-Qur'an?... jawabannya adalah semuanya antara lain; mari kita padukan Surat Al-Fatihah dan Surat An-Nas yang merupakan surat pembuka dan penutup yaitu antara lain:

Surat Al-Fatihah Surat An-Nas
1. Ayat 2 kata Rob Ayat 1 kata Rob yang dapat kita artikan Tuhan/Pemimpin
2. Ayat 4 kata Malik Ayat 2 kata Malik dr kata mulkun artinya keraton/teretorial
3. Ayat 5 kata Na'budu Ayat 2 kata Nas yang artinya penyembah/nas adalah manusia/masyarakat.
Kalau kita tinjau kesamaannya dengan trias politika 1. Adanya pemimpin/presiden 2. Adanya teretorial/ kekuasaan. 3. Adanya rakyat/ masyarakat.Apa yang terjadi kesimpulan dari Al-Qur'an apakah mengajarkan sebatas agama ataukah mengajarkan bernegara? anda sendiri yang dapat menyimpulkan setuju.
Kita padukan lagi dengan sejarah Rosululloh SAW bahwa sanya dikatakan Muhammad SAW adalah gambaran dari Al-Quran dan tidak ada yang dilakukan kecuali yang diwahyukan kepadanya, dan terbukti jika Nabi melakukan kesalahan pasti ada teguran langsung/ peringatan dari Alloh perantaraan malaikatnya, inilah sebabnya Muhammad dijuluki Al-Ma'sum/ terjaga dari kesalahan. kenyataannya apakah yang dilakukan oleh Muhammad SAW ketika hijrah ke Madinah ?...
Dalam sejarah madinah sebelumnya bernama yasrip dan pada saat Muhammad hijrah kemadinah yang pada saat itu sangat mendambakan seorang pemimpin, jadi Muhammad adalah seorang pemimpin disamping menjadi Rosul selanjutnya Muhammad menggalang sebuah kekuatan disana yaitu dari kaum Ansor dan Muhajirin. setelah terbentuk sebuah kekuatan dengan terbentuknya pemimpin,adanya teretorial dan masyarakat ujung-ujungnya kota yasri[ disebut dengan madinah. jadi apa arti sebenarnya madinah yang asal katanya adalah din apakah agama ataukah negara?...anda sendiri yang dapat menyimpulkan.
Sobat terbaik dikalangan kita sebagai umat islam mungkin masih belum mengenal banyak tentang agama yang kita anut.terlihat ajaran islam yang masih banyak yang belum dijalankan betuul?...contoh pentingnya beramal/sodakoh padahal dijanjikan akan dikembalikan dengan berlipat ganda,pentingnya beribadah pada hal dijanjanjikan mendapatkan hidup bahagia dengan kekal,pentingnya bersosial padahal dijanjikan manfaat yang besar, pentingnya adil padahal di diancam dengan siksa jika tidak berlaku adil, tidak boleh berlaku dzolim tetapi masih dilakukan pada umumnya, betu ?...Sobat terbaik...lengkap sudah bukti dengan adanya pemimpin, teretorial, masyarakat dan terbentuknya kekuatan islam. Mungkin inilah sebabnya kota yang dulu bernama Yasrif sekarang dikenal dengan kota Madinah. anda sendiri yang bisa menjawab semua itu.Sebagai bahan pertimbangan pengetahuan tentang isi dan ajaran Al-Qur'an.(Bersumber dari pemahaman NII)
oleh: Imam Zubaidi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar